-->
Terimakasih telah berkunjung ke website ini. Kami menerima segala saran dan kritik dari para pembaca, mau itu dari segi penulisan soal dan kunci jawaban, penampilan iklan dan yang lainnya. Untuk memberikan kritik dan saran anda bisa menghunbungi kami melalui halaman HUBUNGI KAMI.

Contoh Soal Prosedur Kompleks dan Kunci Jawaban

akses cepat [Tutup]

    Contoh Soal Prosedur Kompleks dan Kunci Jawaban

    Teks prosedur kompleks
    merupakan sebuah teks yang dimana di dalamnya menjelaskan langkah atau tahapan untuk melakukan suatu hal yang berutut secara rinci.

    Pada materi ini, anda akan belajar banyak hal, mulai dari ciri - ciri, struktur bahkan memahami setiap kalimat yang berkaitan dengan prosedur kompleks.

    Untuk membantu Anda lebih mudah dalam memahami materi ini, kami telah mengmupulkan soal dan kunci jawaban yang berkaitan dengan prosedur kompleks, seperti berikut ini.

    Soal Prosedur Kompleks

    1. Pengemudi sepeda motor melaju dengan hati-hati.Kalimat tersebut berjenis ....

    A. Deklaratif

    B. imperatif

    C. Interogatif

    D. Deskriptif


    2. Kalimat imbauan yang sesuai bagi siswa yang tidak mengindahkan peraturan sekolah yaitu ....Sebaiknya kamu tidak perlu sekolah disini

    A. Sebaiknya kamu tidak perlu sekolah disini!

    B. JIka kamu melanggar lagi, akan kami keluarkan dari sini!

    C. Patuhilah tata tertib di sekolah ini!

    D. Jangan jadi anak nakal!


    3. Perhatikan langkah pembuatan keripik pisang berikut!

    (1) Perendaman.

    (2) Pemilihan bahan.

    (3) Pengupasan.

    (4) Penggorengan.

    (5) Pemotongan.Urutan langkah yang tepat adalah …

    A. (2), (1), (3), (4), (5)

    B. (5), (1), (2), (3), (4)

    C. (2), (3), (5), (1), (4)

    D. (1), (2), (3), (5), (4)


    4. Berikut adalah judul yang tepat untuk teks prosedur kompleks, kecuali ....Cara membuat nasi gorengPembuatan akta kelahiranLangkah menyalakan microwaveDampak pemanasan global

    A. Cara membuat nasi goreng

    B. Pembuatan akta kelahiran

    C. Langkah menyalakan microwave

    D. Dampak pemanasan global


    5. manakah yang mengandung kata kerja imperatif?Mainan, kerjakan, tertidurkeringkan, lupakan, ambilahjagalah, dimakan, tangisankeluarkan, simpanlah, ampunan

    A. keluarkan, simpanlah, ampunan

    B. jagalah, dimakan, tangisan

    C. keringkan, lupakan, ambilah

    D. Mainan, kerjakan, tertidur


    6. Manakah penggunaan kata tanya yang paling tepat?

    A. Apakah yang harus kulakukan?

    B. Rumah adalah tempat dimana keluarga berada?

    C. Apa nama ikan peliharaanmu?

    D. Ke mana aku harus pergi?


    7. Hubungkan kabel straight ke crimping tool sesuai dengan urutan yang benar!Kaidah kebahasaan apa yang terdapat dalam kalimat tersebut ....

    A. Kalimat deklaratif

    B. Kalimat imperatif

    C. Kalimat Interogatif

    D. Partisipan


    8. Pada pembuatan kue bolu, manakah yang termasuk ke dalam struktur bahan?

    A. spatula, mixer, dan telur

    B. Terigu, telur, dan mangkuk

    C. Mentega, gula, dan tepung

    D. Sendok, spatula, dan mangkuk


    9. Kalimat dalam teks prosedur tidak membingungkan dan mudah diikuti berarti kalimat tersebut ….

    A. singkat

    B. baku

    C. jelas

    D. logis


    10. Langkah selanjutnya adalah memastikan semua kabel sudah terhubung dengan benar.Kaidah kebahasaan yang terdapat dalam kalimat tersebut adalah ....

    A. Konjungsi temporal

    B. Partisipan

    C. Kalimat interogatif

    D. Kalimat impperatif


    11. Konjungsi yang menerangkan waktu adalah konjungsi ....

    a. Hiperbola

    b. Temporal

    c. Korelatif

    d. Perbandingan


    12. Ciri-ciri kebahasaan yang digunakan teks prosedur kompleks…

    a. Verba tingkah laku

    b. Partisipan manusia secara umum

    c. Verba material

    d. a, b, dan c benar


    13. Teks prosedur kompleks yang benar, kecuali…

    a. System peredaran darah manusia

    b. Proses pengurusan KTP elektronik

    c. Cara membuat botol kaca

    d. Cara membuat donat

     

    14. Verba tingkah laku adalah verba yang mengacu pada fisik kata yang digaris bawahi adalah…

    a. Kata bantu

    b. Kata kerja

    c. Kata sifat

    d. Temporal

     

    15. Konjungsi temporal, kata yang digaris bawahi berarti…

    a. Kalimat bantu

    b. Kalimat kompleks

    c. Kata sambung

    d. Kata majemuk


    16. Kita dapat menemui teks prosedur kompleks di…

    a. Jalan umum

    b. Rumah sakit

    c. Kelurahan

    d. a, b, dan c benar


    17. Biasanya yang terdapat di paragraf ke 2 dalam prosedur kompleks adalah..

    a. Tujuan

    b. Interpretasi

    c. Langkah-langkah

    d. Tesis


    18. Contoh dari "apa yang harus ketika anda terkena tilang" adalah ...

    a. Anekdot

    b. Negosiasi

    c. Prosedur kompleks

    d. Laporan observasi


    19. Apa yang dimaksud dengan tujuan dalam struktur prosedur kompleks ..

    a. Hasil akhir yang akan dicapai

    b. Cara-carannya

    c. Pengertian

    d. Penjelasan


    20. Apa yang di maksud dengan langkah-langkah dalam struktur prosedur....

    a. Cara-cara

    b. Hasil akhir

    c. Pengertian

    d. Penjelasan


    KUNCI JAWABAN / PEMBAHASAN / DOWNLOAD

    Belum ada Komentar untuk "Contoh Soal Prosedur Kompleks dan Kunci Jawaban"

    Posting Komentar

    Jika ada kerusakan pada link download, silahkan hubungi kami melalui halaman kontak atau tinggalkan komentar dibawah untuk diperbaiki.

    Gunakan kata-kata yang sopan untuk berkomentar di kolom komentar, terimakasih.

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel