-->
Terimakasih telah berkunjung ke website ini. Kami menerima segala saran dan kritik dari para pembaca, mau itu dari segi penulisan soal dan kunci jawaban, penampilan iklan dan yang lainnya. Untuk memberikan kritik dan saran anda bisa menghunbungi kami melalui halaman HUBUNGI KAMI.

contoh soal topologi jaringan dan kunci jawaban

akses cepat [Tutup]

    contoh pertanyaan soal hots, uts, tik, uas, pilihan ganda dan essay topologi jaringan beserta jawabannya pdf dan doc

    Topologi jaringan bisa dikatakan sebagai suatu konsep yang digambarkan dan digunakan untuk menghubungkan dua komputer atau lebih, konsep ini disusun berdasarkan hubungan geometris antara bagian penyusun jaringan, seperti node, link dan station.

    Intinya, sebuah topologi jaringan sangatlah penting sekali jika anda ingin membangun jaringan untuk beberapa komputer, gambaran tersebut biasanya digambar secara kompleks kemana saja alur jaringan tersebut berkomunikasi.

    Materi tentang topologi jaringan biasanya akan anda pelajari dalam mata pelajaran tik atau komputer, yang biasanya ada di jenjang smp, sma, ataupun smk bahkan untuk mahasiswa juga tersedia.

    Ada banyak hal yang anda pelajari dalam materi topologi jaringan, mulai dari macam-macam topologi jaringan, cara kerja dari topologi jaringan, bagaimana merancang topologi jaringan yang biak dan benar dan masih banyak lagi.

    Biasanya materi ini juga dilakukan secara praktek yang awalnya dilakukan dengan menggunakan bantuan softawre seperti yang populer yaitu cisco packet tracer.

    Nah, untuk lebih memahami materi topologi jaringan, tentunya anda harus belajar tersebut dan banyak menambah ilmu, salah satunya dengan mengerjakan pertanyaan yang berhubungan dengan materi tersebut.

    Mau itu soal dalam bentuk pilihan ganda ataupun soal essay, seperti beberapa kumpulan contoh soal topologi jaringan dan jawabannya yang bisa anda baca dan pahami berikut ini.

    Setiap soal dan jawaban dibawah ini bisa anda download secara lengkap dalam bentuk pdf atau dokumen melalui link download yang sudah kami sediakan.

    soal topologi jaringan bagian 1

    1. Topologi yang hanya memiliki satu computer sebagai sentral dengan setiap computer dalam jaringan dihubungkan ke computer server secara langsung atau melalui hub adalah topologi …

    a. Mesh

    b. Star

    c. Tree

    d. Bus

    2. Topologi yang digunakan baik dalam membentuk jaringan maupun yang digunakan untuk interkoneksi antarsentral dengan tingkat hirarki yang berbeda adalah …

    a. Mesh

    b. Star

    c. Tree

    d. Bus

    3. Di bawah ini merupakan jenis-jenis topologi, kecuali ….

    a. Topologi bus

    b. Topologi ring

    c. Topologi mesh

    d. Topologi transmisi

    4. Pengertian topologi jaringan komputer adalah

    a. Suatu cara menghubungkan komputer yang satu dengan komputer lainnya sehingga membentuk jaringan.

    b. Node – node dihubungkan secara serial sepanjang kabel, dan pada kedua ujung kabel ditutup dengan terminator.

    c. Setiap node berkomunikasi langsung dengan konsentrator

    d. Node-node dihubungkan secara serial di sepanjang kabel, dengan bentuk jaringan seperti lingkaran.

    5. Yang bukan jenis topologi adalah

    a. Topologi BUS

    b. Topologi Star

    c. Topologi Ring

    d. Topologi Moon

    6. Jenis topologi bus menggunakan connector berjenis

    a. BNC tipe T

    b. Cross

    c. Straight

    d. Hub

    7. Topologi LAN yang paling sedikit menggunakan kabel penghubung:

    a. Ring

    b. Tree

    c. Star

    d. Bus

    8. Pada Star Topologi, digunakan :

    a. Repeater

    b. Hub

    c. Terminator

    d. Amplifer

    9. Keuntungan Topologi BUS adalah

    a. Topologi yang sederhana

    b. Cukup mudah untuk mengubah dan menambah komputer ke dalam jaringan

    c. Apabila satu komputer yang mengalami kerusakan dalam jaringan maka computer tersebut tidak akan membuat mati seluruh jaringan

    d. Dapat mengakomodasi tipe kabel yang berbeda.

    10. Topologi jaringan terbagi lagi menjadi dua, yaitu

    a. Topologi secara fisik dan topologi secara Bus

    b. Topologi secara fisik dan topologi secara logika

    c. Topologi secara logika dan Bus

    d. Topologi secara fisik, topologi secara logika dan Bus


    soal topologi jaringan bagian 2

    1. (HSDPA) adalah singkatan dari …

    a. High-Speed Downlink Packet Access

    b.High-Speed Detect Packet Access

    c. High-Speed Download Packet Access

    d. Hyper-Speed Downlink Packet Access

    e. Hyper-Speed Download Packet Access

    2. Konfigurasi sambungan ke internet secara garis besar adalah …

    a. Internet – modem – komputer

    b. Modem – komputer – internet

    c. Router – modem – internet

    d. Komputer – modem – router

    e. Komputer – modem – internet

    3. Berikut ini adalah game yang dimainkan dengan memanfaatkan teknologi jaringan, kecuali …

    a. Sims City

    b.Pet society

    c. Point blank

    d. Ragnarok

    e. Farm Ville

    4. Semua file disimpan atau di copy ke dua, tiga, atau lebih komputer yang terkoneksi ke jaringan, sehingga bila salah satu mesin rusak, maka salinan di mesin yang lain bisa digunakan merupakan salah satu manfaat jaringan komputer yang disebut dngan …

    a. Resources sharing

    b. Menghemat kabel

    c. Realibilitas tinggi

    d. Save sharing

    e. Menghemat uang

    5. Pemakaian secara bersama-sama program aplikasi dan dat yang yang tersimpan pada server disebut …

    a. Koneksi

    b. Networking

    c. Resources sharing

    d. Network acess

    e. Information sharing

    6. Teknologi jaringan komputer mulai digunakan di universitas-universitas dan perusahaan pada tahun…

    a. Tahun 1948

    b. Tahun 1958

    c. Tahun 1968

    d. Tahun 1978

    e. Tahun 1988

    7. Pada tahun 1970 dikenal konsep jaringan dengan nama …

    a. Distributed processing

    b.Time sharing system

    c. Local Area Network

    d. Metropolitan Area Network

    e. Internet

    8. Macam-macam jaringan diklasifikasi menjadi …

    a. Jaringan transmisi dan koneksi

    b. Jaringan transmisi dan transformasi

    c. Jaringan transmisi dan jarak

    d. Jaringan jarak dan transformasi

    e. Jaringan local dan internasional

    9. Penggunaan jaringan untuk skala jaringan yang lebih besar dapat menggunakan teknologi transmisi …

    a. Broadcast

    b. LAN

    c. Jarak

    d. Point to point

    e. Point to group

    10. Jaringan yang terdiri atas beberapa komputer atau mesin yang seringkali harus memiliki banyak route dikarenakan jarak disebut dengan jaringan …

    a. Broadcast

    b. LAN

    c. Jarak

    d. Point to point

    e. Point to group

    11. Jaringan yang mempunyai area jaringan yang luas menjangkau antarwilayah dalam satu provinsi disebut dengan …

    a. Local area network

    b. Metropolitan area network

    c. Wide area network

    d. Internet

    e. Transmisi

    12. Jarak antarprocessor atau antarkomputer untuk Local Area Network dengan letak processor di tempat yang sama dalam satu gedung adalah ….

    a. 10 m

    b. 100 m

    c. 1 km

    d. 10 km

    e. 100 km

    13. Alamat yang dikenal dan dapat diakses oleh jaringan lain disebut alamat …

    a. Client

    b. Jaringan

    c. Web

    d. Internet

    e. IP

    14. Jaringan yang mencakup daerah geografis yang luas, mencakup sebuah negara atau benua disebut …

    a. LAN

    b. WAN

    c. MAN

    d. Internet

    e. WLAN

    15. Gambaran secara fisik dari pola hubungan antara komponen-komponen jaringan yang meliputi server, workstation, hub dan pengkabelannya disebut …

    a. Internet working

    b. Protokol

    c. Topologi jaringan

    d. Workstation

    e. Sistem operasi jaringan


    soal topologi jaringan bagian 3

    1.Topologi jaringan terbagi lagi menjadi dua, yaitu

    a.Topologi secara fisik dan topologi secara Bus

    b.Topologi secara fisik dan topologi secara logika

    c.Topologi secara logika dan Bus

    d.Topologi secara fisik, topologi secara logika dan Bus


    2.Yang bukan jenis topologi adalah

    a.Topologi BUS

    b.Topologi Star

    c.Topologi Ring

    d.Topologi Moon


    3. Jenis topologi bus menggunakan  connector berjenis

    a.BNC tipe T

    b.Cross

    c.Straight

    d.Hub


    4. Topologi LAN yang paling sedikit menggunakan kabel penghubung:

    a.Ring

    b. Tree

    c.Star

    d. Bus


    5.Yang termasuk dalam topologi LAN adalah

    a.Bus

    b.Tree

    c.Ring

    d.Benar Semua


    6.Jaringan computer yang ruang lingkupnya kecil adalah

    a.MAN

    b.LAN

    c.WAN

    d.Semua Benar


    7.Jaringan computer yang ruang lingkupnya mencakup antar Negara adalah

    a.MAN

    b.LAN

    c.WAN

    d.Semua Benar


    8.Pada Star Topologi, digunakan :

    a.Repeater

    b.Hub

    c.Terminator

    d.Amplifer


    9.Untuk menghubungkan LAN dengan jaringan lain, diperlukan perangkat sebagai berikut.Kecuali

    a.Router

    b.Bridge

    c.Gate Way

    d.Back bone


    10.Suatu system komunikasi yang sederhan terdiri dari:

    a.Sumber – Aplifier – Tujuan

    b.Sumber – Media Transmisi – Tujuan

    c.Sumber – Repeater – Tujuan

    d.Sumber – Media Transmisi - Repeater


    kunci jawaban

    berikut ini kunci jawaban dari soal-soal topologi jaringan diatas, silahkan baca dan pahami dengan baik untuk lebih mudah dalam memahami materi ini. Anda bisa mendownload soal dan jawaban melalui link download yang sudah kami sediakan.

    KUNCI JAWABAN / PEMBAHASAN / DOWNLOAD

    Belum ada Komentar untuk "contoh soal topologi jaringan dan kunci jawaban"

    Posting Komentar

    Jika ada kerusakan pada link download, silahkan hubungi kami melalui halaman kontak atau tinggalkan komentar dibawah untuk diperbaiki.

    Gunakan kata-kata yang sopan untuk berkomentar di kolom komentar, terimakasih.

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel