-->
Terimakasih telah berkunjung ke website ini. Kami menerima segala saran dan kritik dari para pembaca, mau itu dari segi penulisan soal dan kunci jawaban, penampilan iklan dan yang lainnya. Untuk memberikan kritik dan saran anda bisa menghunbungi kami melalui halaman HUBUNGI KAMI.

Contoh Soal Infak dan Kunci Jawaban

akses cepat [Tutup]

    Contoh Soal Infak dan Kunci Jawaban

    Pada mata pelajaran pendidikan agama islam atau agama islam, kita akan belajara salah satu materi yaitu tentang infak.

    Materi ini membahas banyak hal dari infak, seperti pengertian infak tersebut, surah yang berhubungan dengan infak dan hal lainnya.

    Untuk membantu anda lebih mudah memahami materi ini, kami telah mengumpulkan beberapa soal yang berhubungan dengan infak, seperti berikut ini.

    Soal infak

    1. Arti infaq adalah ….

    A.menumbuhkan 

    B.membelanjakan 

    C.pemberian 

    D.mengembalikan


    2. Surah yang menunjukkan perintah berinfaq adalah ….

    A.Q.S Al Imran : 92 

    B.Q.S Al Imran :93 

    C.Q.s Al Imran : 94 

    D.Q.S Al Imran : 95


    3. Abdullah mengeluarkan atau memberikan sebagian dari harta atau pendapatannyauntuk pembangunan masjid dekat rumahnya. Perbuatan yang dilakukan Abdullahdisebut…

    A.infaq 

    B.amanah 

    C.zakat 

    D.waqaf


    4. Hukum menginfaqkan harta adalah ….

    A. Wajib 

    B.Sunnah 

    C.Mubah 

    D.Makruh


    5. Di dalam harta yang kita miliki terdapat hak….

    A.Orang lain    

    B.Diri sendiri 

    C.Asasi 

    D.Milik 


    6. Pentingnya Infak/ Sedekah diterangkan dalam (QS. 9:5 & 11) mengenai....

    a. Indikator utama ketundukan sesorang terhadap ajaran Islam

    b. Ciri orang yang mendapatkan kebahagiaan

    c. Mendapatkan pertolongan-Nya

    d. Memperhatikan hak fakir dan Miskin serta para mustahik

    e. Membersihkan diri dan hartanya, menyuburkan, mengembangkan dan mensucikan jiwanya


    7. Pentingnya Infak/ Sedekah diterangkan dalam (QS. 23:4) mengenai....

    a. Indikator utama ketundukan sesorang terhadap ajaran Islam

    b. Ciri orang yang mendapatkan kebahagiaan

    c. Mendapatkan pertolongan-Nya

    d. Memperhatikan hak fakir dan Miskin serta para mustahik

    e. Membersihkan diri dan hartanya, menyuburkan, mengembangkan dan mensucikan jiwanya


    8. Pentingnya Infak/ Sedekah diterangkan dalam (QS. 9:71 dan QS. 22:40-41) mengenai....

    a. Indikator utama ketundukan sesorang terhadap ajaran Islam

    b. Ciri orang yang mendapatkan kebahagiaan

    c. Mendapatkan pertolongan-Nya

    d. Memperhatikan hak fakir dan Miskin serta para mustahik

    e. Membersihkan diri dan hartanya, menyuburkan, mengembangkan dan mensucikan jiwanya


    9. Pentingnya Infak/ Sedekah diterangkan dalam (QS. 9:60) mengenai....

    a. Indikator utama ketundukan sesorang terhadap ajaran Islam

    b. Ciri orang yang mendapatkan kebahagiaan

    c. Mendapatkan pertolongan-Nya

    d. Memperhatikan hak fakir dan Miskin serta para mustahik

    e. Membersihkan diri dan hartanya, menyuburkan, mengembangkan dan mensucikan jiwanya


    10. Pentingnya Infak/ Sedekah dalam (QS. 9:103 dan QS. 30:39) mengenai....

    a. Indikator utama ketundukan sesorang terhadap ajaran Islam

    b. Ciri orang yang mendapatkan kebahagiaan

    c. Mendapatkan pertolongan-Nya

    d. Memperhatikan hak fakir dan Miskin serta para mustahik

    e. Membersihkan diri dan hartanya, menyuburkan, mengembangkan dan mensucikan jiwanya


    11. Menurut Islam, bersedekah harus....

    a. Sepi dari harapan

    b. Sepi dai pamrih

    c. Mengharapkan ridha Allah Swt.

    d. Tidak disertai niat apa pun


    12. Sedekah yang paling tinggi pahalanya ialah barang yang disedahkan....

    a. Diterima dengan senang hati

    b. Masih disenangi buat dirinya sendiri

    c. Cukup banyak jumlahnya

    d. Cukup tinggi nilainya/harganya


    13. Sedekah, hibah, dan pemberian hadiah termasuk perkara yang ... dalam Islam.

    a. Amat baik

    b. Diwajibkan

    c. Dianjurkan

    d. Tidak dipandang remeh


    14. Sedekah yang paling mudah berupa....

    a. Senyum manis dengan maksud untuk menghormati seseorang

    b. Makanannya sesuai kemampuannya

    c. Nasihat dalam memecahkan suatu persoalan

    d. Tenaga dan atau pikiran


    15. Hukum asal sedekah adalah....

    a. Wajib

    b. Sunah

    c. Makruh

    d. Jaiz


    KUNCI JAWABAN / PEMBAHASAN / DOWNLOAD

    Belum ada Komentar untuk "Contoh Soal Infak dan Kunci Jawaban"

    Posting Komentar

    Jika ada kerusakan pada link download, silahkan hubungi kami melalui halaman kontak atau tinggalkan komentar dibawah untuk diperbaiki.

    Gunakan kata-kata yang sopan untuk berkomentar di kolom komentar, terimakasih.

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel